Kabupaten Barito Utara melalui Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Barito Utara mengadakan Pemilihan Putra Putri Pariwisata, Calon Paskibra dan Calon Anggota Paduan Suara Istana Merdeka Gita Bahana Nusantara Tahun 2015.
A. PUTRA PUTRI PARIWISATA 2015
- Usia 15 sd 23 Tahun.
- Putra dan Putri belum menikah.
- Siap menjadi Sales Of Tourism.
- Pendaftaran langsung, isi formulir.
- Pendaftaran ditutup 10 Februari 2015.
- Sekretariat : Disbudparpora Barito Utara.
- Technical Meeting : Senin, 16 Februari di Aula Disbudparpora (12.30 WIB)
- Penilaian Wawancara : Selasa, 17 Februari di Aula Disbudparpora (12.30 WIB)
- Grand Final : Senin, 23 Februari di Balai Antang (19.00 WIB)
- CP. 0857.5159.0600
B. PASKIBRAKA 2015
- Khusus kelas 1 dan kelas 2 SMA/SMK/MAN.
- Sehat Jasmani dan Rohani.
- Jadual seleksi menyusul.
- Penilaian PBB, Jasmani Rohani.
- Provinsi 2 Putra dan 2 Putri.
- Kabupaten 20 Putra dan 20 Putri
- CP. 0857.5159.0600
C. PADUAN SUARA GITA BAHANA NUSANTARA
- Usia 15 sd 23 Tahun.
- Mampu bernyanyi secara choir/perorangan.
- Menyanyikan 1 lagu pilihan.
- Lagu Pilihan : Nun Dia Dimana, Garuda Pancasila, Hymne Kemerdekaan, Bangun Pemudi Pemuda.
- Pendaftaran ditutup, 19 Februari 2015.
- Audisi Jumat, 20 Februari, Pukul 12.30 WIB.
- Audisi di Aula Disbudparpora.
- Mengerti Not Angka dan bisa bernyanyi jenis Paduan Suara.
- CP. 0857.5159.0600.
Banyak prestasi remaja Barito Utara yang layak menjadi contoh bagi remaja - remaja di Barito Utara.
- I Gde Ardika : Juara 1 Putra Pariwisata Kalimantan Tengah 2007.
- Nurhidayat : Runner Up Putra Pariwisata Kalimantan Tengah 2010.
- Letisia Eka Wardani : Juara 1 Putri Pariwisata Kalimantan Tengah 2011. Putri Pariwisata Nasional Wakil Kalimantan Tengah 2012.
- Ariyati : Putri Persahabatan Kalimantan Tengah 2013.
- Zikri Zulfikar : Putra Berbakat Kalimantan Tengah 2014.
- Sawitri Puji Lestari : Putri Intelegensia Kalimantan Tengah 2014. Juara 1 PIK Kategori Tegak Tingkat Nasional 2012.
- Puspo Pristiwantoro : Juara 1 Gita Bahana Nusantara 2007 (Suara Bass) Wakil Kalimantan Tengah 2007. Runner Up Putra Pariwisata Kalimantan Tengah 2009, Putra Berbakat Kalimantan Tengah 2009. Juara Kategori Pop BR RRI Kalimantan Tengah 2014. Juara Kategori Keroncong BR RRI Kalimantan Tengah 2014. Juara 3 Lagu Daerah Kalimantan Tengah 2012. Juara 3 Vokal Group Lagu Daerah Kalimantan Tengah 2013. Harapan 2 Vokal Group Festival Pelajar Kalimantan Tengah 2014 (Arranger).
- Ahmad Shalihin : Harapan 3 Putra Solo Vokal Lagu Daerah Festival Pelajar 2010.
- Ghafur Saputra : Juara 3 Lagu Daerah Festival Isen Mulang 2012. Juara 3 Vokal Group Isen Mulang 2013.
- Hilman Apriadi : Juara 2 Putra Lagu Karungut Isen Mulang 2014.
- Novitasari : Harapan 1 Putri Solo Vokal Lagu Daerah Festival Pelajar 2010. Juara 3 Lagu Daerah Isen Mulang 2012.